Bahaya aksesoris Penting Pada Laptop – Pasti jika kita membeli Laptop baru biasanya kita berfikiran untuk memberikan aksesoris yang dapat melindungi dan menjaga supaya laptop kita tetap keadaan baru/prima. Aksesoris yang penting pada laptop yang umum digunakan diantaranya:
1. LCD protector atau juga biasa disebut protektif filmBentuknya menyerupai plastik stiker transparent yang ditempel di LCD Laptop untuk melindungi LCD Laptop dari goresan, karena LCD sangat rentan.
2. LCD CleanerLCD Cleaner adalah cairan pembersih serba guna yang biasanya digunakan membersihkan Laptop dari debu atau kotoran yang menempel. LCD Cleaner ini tidak hanya digunakan untuk membersihkan layar LCD, tapi juga bisa digunakan membersihkan casing Laptop kita. Biasanya pembelian LCD Cleaner dilengkapi lap dan juga terkadang dapat kuas halus.
3. Soft Case LaptopDalam bahasa indonesi diartikan kesing lunak / tas lentur, tas yang hanya untuk menaruh laptop saja. SoftCase memudahkan kita untuk membawa Laptop, tanpa susah susah mengendong tas (backpack) yang besar, atau menjinjing tas yang besar.
4. Keyboard ProtectorTerbuat dari silikon yang elastis, lentur, antiair dan transparan. Fungsinya digunakan untuk menutup/melindungi keyboard dari debu, kotoran, atau benda-benda lain yang dapat masuk ke celah-celah keyboard yang dapat mengganggu kenyamanan menekan tombol keyboard dan bahkan dapat merusak keyboard.
5. Cooling PadCooling Pad adalah kipas tambahan yang ditempatkan di bagian bawah Laptop yang mempunyai fungsi untuk membantu kipas internal Laptop dalam menjaga suhu Laptop agar tidak mengalami panas yang berlebihan.
Itulah 5 aksesoris yang mana menurut kebanyakan orang wajib membeli untuk Laptop kesayangannya. Namun siapa sangka dalam jangka singkat maupun panjang ternyata aksesoris penting tersebut bisa dibilang cukup berbahaya untuk Laptop kita